Metode Gaya Berat merupakan metode yang proses akuisisi datanya merupakan salah satu yang termudah, namun processing datanya terkenal sulit dengan adanya banyak koreksi. Untuk itu sebelum kita melakukan langsung processing data gravitasi ada baiknya kita pahami dahulu berbagai koreksi yang ada di Metode Gaya Berat.
1. Koreksi Tidal (Pasang Surut)
Untuk mendapatkan percepatan...
